
Alat Philips ini mematuhi semua standar yang
berkenaan dengan medan elektromagnet (EMF). Jika
ditangani dengan benar dan sesuai dengan petunjuk
pengguna ini, alat tersebut aman digunakan menurut
bukti ilmiah yang kini tersedia.
Pastikan alat telah dimatikan sebelum mengisi
baterainya.
Waktu pengisian daya kurang lebih 1 jam.
Anda juga dapat mencukur tanpa mengisi daya
dengan menghubungkan pencukur ke listrik.
Jangan biarkan alat tersambung ke sumber listrik
lebih dari 24 jam.
Apabila Anda menghubungkan alat ke listrik untuk
mengisi dayanya:
, HQ9080: lampu simbol daya menyala.
, HQ9070: lampu simbol baterai menyala.
Apabila baterai sudah terisi penuh:
, HQ9080: simbol baterai mulai berkedip hijau.
, HQ9070: simbol baterai mulai berkedip hijau.
15