
3
Ikon instruksi
Sebelum memulai, biasakan diri Anda dengan ikon-ikon yang
akan Anda temui dalam buku panduan ini:
Peringatan — keadaan yang dapat menyebabkan
cedera pada diri Anda atau orang lain
Perhatian — keadaan yang dapat menyebabkan
kerusakan pada perangkat Anda atau peralatan lain
Catatan — catatan, tips penggunaan, atau informasi
tambahan
[ ] Tanda kurung kotak — tombol perangkat
Hak Cipta
Hak Cipta © 2011 Samsung Electronics
Buku panduan ini dilindungi oleh hukum hak cipta
internasional.
Bagian dari buku panduan ini tidak boleh diproduksi ulang,
didistribusikan, diterjemahkan, atau disebarkan dalam bentuk
dan cara apapun, secara elektronik atau mekanik, termasuk
pembuatan fotokopi, perekaman, atau penyimpanan dalam
sistem penyimpanan dan pengambilan informasi, tanpa izin
tertulis dari Samsung Electronics terlebih dahulu.